Penerimaan Peserta Didik Baru SMAN 1 CEMPAGA Tahun Pelajaran 2021/2022
SMAN 1 Cempaga menerima Peserta Didik baru, langkah awal calon Peserta Didik menyiapkan dokumen pendaftaran dari 28-1 Juli langkah selanjutnya calon Peserta Didik mendaftar dan menggunggah (upload) dokumen pendaftaran secara mandiri dilaman PPDB Online Disdik kalteng, Calon Peserta Didik mencetak Tanda Bukti Pengajuan Pendaftaran PPDB, pada tgl 28 Juni-Juli 2021 Panitia/Petugas Verifikasi melakukan pengecekan dokumen yang telah di upload Calon Peserta Didik, kemudian hasil seleksi PPDB melalui laman sekolah dan papan pengumuman https://smansacempaga.sch.id/ pada tgl 03 Juli 2021 selanjutnya langkah terakhir dari 5-8 Juli 2021 Calon Peserta Didik yang dinyatakan lulus seleksi melakukan daftar ulag dengan menyerahkan semua dokumen persyaratan PPDB di posko PPDB SMAN 1 Cempaga,
Nah, itulah penjelasan mengenai syarat dan alur PPDB Online di SMAN 1 Cempaga.
0 Komentar
Tambahkan Komentar